Tips Diet Yang Aman Bagi Kesehatan

Posted by Malik Herbal Jumat, 19 Desember 2014 0 komentar
Bagikan Artikel Ini :
Diet adalah satu cara yang ditempuh banyak orang untuk mendapatkan postur tubuh ideal yang diinginkan. Diet biasanya banyak dilakukan oleh kaum wanita, tetapi tidak sedikit juga para pria yang melakukan diet untuk mendapatkan tubuh yang ideal.


Banyak cara diet yang dilakukan untuk memperoleh poatur tubuh yang ideal, mulai mengatur pola makan, minum jus, mengurangi makanan berlemak, banyak berolah raga, mengkomsumsi minuman pelangsing, atau pun lainnya. Namun banyak orang yang ingin mendapatkan tubuh langsing yang ideal sesuai ukurannya dengan waktu yang singkat, sehingga mereka kurang memperhatikan bagaimana cara berdiet yang baik bagi kesehatan.

Perlu anda ketahui diet yang baik dan benar sangat dianjurkan dalam dunia kesehatan agar tidak memiliki efeksamping bagi tubuh. beberapa hal berikut akibat atau dampak diet yang tidak baik dan cara diet yang instan (diet singkat):
  • Tubuh kurang mendapatkan gizi yang baik
  • Mudah lelah dan stress
  • Masalah Pencernaan
  • Resiko anemia lebih besar
  • Daya tahan tubuh menurun
  • Hipertensi
  • Detak Jantung tidak teratur
  • Membahayakan organ dalam tubuh (kerusakan ginjal. dll)
Cara diet yang kurang dibenarkan secara kesehatan perlu di hindari, karena membawa dampak yang negatif bagi kesehatan tubuh. Nah berikut adalah cara diat yang baik dan aman bagi kesehatan tubu Ala Mimin Herbal:
  • Mengkonsumsi air setiap hari minimal 8 gelas/hari
  • Mangatur menu diet yang sehat
  • Mengkonsumsi makanan yang berserat
  • Mengkonsumsi buah dan sayur
  • Sarapan dipagi hari. sarapan sangat penting dilakukan dalam proses diet
  • Hindari makanan berat yang mengandung lemak tinggi
  • Rajin berolah raga setiap hari
  • Jangan mengharap tubuh langsing yang singkat, sebab diet yang baik adalah diet yang alami, yaitu dalam mengurangi berat badan sedikit demi sedikit.
  • Berpuasa semampunya dan gunakan cara makan yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW. Kedua cara ingin yang mungkin tidak banya dilakukan orang, padahal kedua acara ini sangat efektif dilakukan dalam diet. Berpuasa selain mendapatkan pahala juga akan membuat tubuh menjadi sehat dan makan yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW yaitu 1/3 makan, 1/3 air dan 1/3 udara.
Nah itulah cara diet yang baik bagi kesehatan dan sudah dilakukan oleh ibu Mimin selaku yang memiliki blog ini. Selamat mencoba .......

Bagi-bagi Tips Kesehatan Ala ibu Mimin
0813 3034 7565
0817 0377 2375



TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Tips Diet Yang Aman Bagi Kesehatan
Ditulis oleh Malik Herbal
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://aimiminherbal.blogspot.com/2014/12/tips-diet-yang-aman-bagi-kesehatan.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar